Kamis, 10 November 2011

Gaya Kerudung Demokrasi

"NGGAK SEDIKIT MUSLIMAH YANG OGAH MENUTUP AURAT. NGGAK SEDIKIT JUGA YANG MALAH 'MENJUALNYA'. INIKAH PRODUK DEMOKRASI?

Buat para akhwat yang idup di jaman Pentium IV ini, menutup bodi dengan jilbab dan kerudung memang dilema. Mereka kudu milih antara kewajiban menutup aurat dengan gaya. Satu sisi perintah agama, di sisi lain kayaknya kok nggak gaul ya?

Sabtu, 01 Oktober 2011

Khilafah Islamiyah, Negara bagi umat islam sedunia


Kehidupan umat Islam tanpa Daulah Khilafah penuh dengan kehinaan dan keterpurukan.?  Bidang-bidang kehidupan umat seperti sosial, politik, ekonomi, budaya, dan sebagainya jauh dari aturan Allah SWT.?  Umat pun tidak memiliki benteng yang mampu melindunginya, sehingga negara-negara imperialis Barat dapat terus melestarikan hegemoninya atas umat Islam.?  Karenanya, eksistensi Khilafah sangatlah urgen.?  Selain itu, tegaknya hukum-hukum Islam secara menyeluruh yang tak dapat sempurna terwujud tanpa Khilafah merupakan kewajiban dari Allah SWT yang tak bisa ditawar-tawar lagi.?  Untuk itu, perlu ada perjuangan mengembalikan Khilafah.?  Jalannya tidak dapat lain kecuali mengikuti metode Rasululah SAW.?  Di samping itu, diperlukan langkah-langkah strategis ataupun praktis dalam menjalankan metode tersebut.?  Menegakkan Khilafah bukan perkara utopis, karena secara i’tiqodiy dan juga berdasarkan tinjauan sejarah dan realitas kekinian, Khilafah adalah suatu keniscayaan.
?

Seputar Jilbab


Banyak kesalahpahaman terhadap Islam di tengah masyarakat. Misalnya saja jilbab. Tak sedikit orang menyangka bahwa yang dimaksud dengan “jilbab� adalah kerudung. Padahal tidak demikian. Jilbab bukan kerudung. Kerudung dalam Al Qur`an surah An Nuur : 31 disebut dengan istilah “khimaar� (jamaknya : “khumur�). Adapun jilbab yang terdapat dalam surah Al Ahzab : 59, sebenarnya adalah baju yang longgar yang menutupi seluruh tubuh perempuan dari atas sampai bawah (bukan potongan).

Ideologi Islam Menghadapi Tantangan Zaman


Disadari atau tidak, pengertian “agama� yang dipahami masyarakat luas saat ini adalah “agama� dalam pengertian Barat yang sekularistik. Menurut mereka, agama hanya mengatur hubungan privat antara individu dengan Tuhan. Kalaupun mengatur hubungan antar manusia, agama hanya mengatur pada aspek yang terbatas, tidak mengatur seluruh aspek kehidupan secara total dan menyeluruh.

Buatlah Film Idiot Yang Cerdas !

Sinetron Indonesia sedang dibanjiri cerita seputar keterbelakangan mental. Bahasa kerennya idiot. Itu sebabnya, layar kaca dipenuhi aksi Teuku Ryan yang menjelma jadi sosok “Si Yoyo�, Anjasmara yang menyulap dirinya jadi “Si Cecep�, dan Titi Kamal yang berperan sebagai “Chanda�. Selain itu, masih ada deretan cerita lainnya yang deket-deket dengan idiot, sebut saja misalnya Culunnya Pacarku dan Cewek Tulalit.

Islam dan Negara Tak Dapat Dipisahkan


Apakah benar Islam harus dibatasi dan dijadikan milik pribadi? Jika Islam dibatasi hanya pada pribadi-pribadi, benarkah akan tercipta kehidupan yang rukun di dalam masyarakat? Benarkah Islam tidak bisa dijadikan ajaran resmi negara? Jika Islam dijadikan ajaran negara, benarkah para pemeluk agama lain akan tertindas? Tulisan ini akan memberikan gambaran dan pandangan yang benar tentang Islam, berdasarkan nash-nash yang ada (berasal dari sumber Islam), bukan dari persepsi individu, apalagi tanpa dalil!

Remaja Islam, Remaja Dakwah


Dakwah? Hmm.. kok kayaknya berat banget kedengarannya ya? Lho, emangnya kenapa? Sebagian teman remaja biasanya denger atau ngucapin kata dakwah terasa sangat berat. Telinga pekak en lidah kelu dan yang terbayang di benaknya pasti urusannya dengan jenggot, kopiah, baju koko, sarung, dan jilbab. Well. Nggak salah-salah amat sih. Cuma nggak lengkap penilaiannya.

Jumat, 23 September 2011

Allah - lah yang Paling Mengerti Kita



"Maha Suci Tuhan yang telah menciptakan pasangan-pasangan semuanya, baik dari apa yang ditumbuhkan oleh bumi dan dari diri mereka maupun dari apa yang tidak mereka ketahui." (QS. Yasin;36)

Cinta Rasulullah, Bukti Cinta Abadi

Di sini, hanya satu penekanan yang ingin saya sampaikan. Cinta Rasulullah adalah prasyarat menggapai cinta-Nya. So, tak tergapai cinta abadi-Nya, jika tanpa kecintaan kepada beliau, "Katakanlah (wahai Muhammad): jika kamu (benar-benar) mencintai Allah, ikutilah aku. NIscaya Allah akan mencintaimu dan mengampuni dosa-dosamu. Dan Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyanyang." (QS. Ali Imran:31).

Kamis, 15 September 2011

Fiqih untuk Remaja

Mungkin kamu bingung dengan istilah fiqih remaja, karena biasanya fiqih yang kamu dapat cuma fiqih tentang bersuci, solat, dan puasa. Kalo pemahan tentang Islam cuman di situ-situ aja, bisa-bisa kita (remaja) makin boring sama agama. Kayak ibu-ibu pengajian di kampung-kampung yang cuman gitu-gitu aja pengajiannya. Emang kita ibu-ibu apa? haha